3 Tips Melihat Sunrise di Bukit Tanarara, Berangkat Jam Berapa
Melihat pemandangan matahari terbit atau sunrise adalah salah satu pengalaman yang wajib dicoba saat berkunjung ke Sumba, Nusa Tenggara Timur (NTT). Pulau ini terkenal dengan keindahan alamnya yang masih alami, jauh dari keramaian, sehingga memberikan pengalaman yang berbeda bagi para wisatawan yang ingin menikmati ketenangan dan keindahan alam. Menyaksikan matahari perlahan muncul di ufuk timur … Baca Selengkapnya